Selasa, 10 Maret 2015

CARA MEMASANG WIDGET REQUEST DIBLOG

cara memasang widget request diblog dapat bermacam-macam caranya tapi saya lebih suka make ask.fm soalnya dapat tersambung ke handphone android anda jadi kalo ada request jadi fast respon deh
begini caranya simak yah kawan !!!

Langkah-Langkah Memasang Ask.fm Pada Blogspot
1. Anda harus mempunyai akun Ask.fm, bila anda belum mempunyai akun Ask.fm anda bisa mengunjungi halaman ini :  http://ask.fm/signup
2. Sesudah anda mempunyai akun di Ask.fm, anda menuju ke menu pengaturan.
3. Nah anda akan menemui menu Profil | Privasi | Desain | Layanan | Widget. Lalu anda pilih widget.
4. Lalu copy kodenya. (Gausah hiraukan ukuran karena bisa diedit

5. Masukkan kode kedalam HTML/Javascript di blog anda.
6. Edit kode cssnya cari height (tinggi) yang bisa anda ubah sesuai dengan kemauan anda dan width (lebar) sesuai dengan kemauan anda.
7. Selesai
sekian tutorial dari saya semoga bermanfaat yah jangan lupa tinggalkan komentar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar